PENGARUH PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP PENGELOLAAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN PADA KAREEM HOTEL MEDAN

Authors

  • Mohd. Idris Dalimunthe Universitas Medan Area

Keywords:

Sistem Informasi Akuntansi, Pengelolaan Pengendalian

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan sistem informasi akuntansi terhadap pengelolaan pengendalian persediaan. Jenis penelitian ini menggunakan asosiatif kausal. Populasi penelitian ini seluruh karyawan di Kareem Hotel Medan. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 31 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling. Metode penentuan sampel menggunakan purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah kuantitatif. Sumber data dari penelitian ini adalah data primer. Data primer penelitian diperoleh melalui kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial penerapan sistem informasi akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengelolaan pengendalian persediaan.

Downloads

Published

2022-03-02

Issue

Section

TEMPLATE JURNAL LITERASI